aku menyeru ku
Terima Kasih
ku ucapkan untuk
memberikan ku wujud
membenarkan ku sujud
Ampun maafku
ku mohonkan untuk
hari yang telah lalu
ketika ku mengingkari Mu
bahwa sesungguhnya
aku telah menganiaya
diri ku sendiri
dengan sendiri
lalu ku menyeru ku
wahai insan yang bertelinga
aku menyeru mu
sampai bilakah dunia
dan Engkau yang Maha Melihat
lagi Maha Mendengar
lagi Maha Mengetahui
Segala gerak diri ini
walau tak berbunyi
terlindung di hati ku ini
bahwa sesungguhnya
segala isi bumi
ku dimiliki.
0 Comments:
Post a Comment
<< Home